
Karena itu, setiap pengurus wilayah, pengurus cabang, pengurus anak cabang, hingga pengurus komisariat IPPNU perlu menjadikannya sebagai pedoman baku dalam
menjalankan aturan organisasi.
Buku ini telah melalui proses penyusunan, penyuntingan,
dan penyempurnaan yang cukup lama. Meski demikian, saran
dan masukan dari para kader dan pengurus tetap menjadi hal
penting demi perbaikan ke depan.
0 Comments